Harga Harga Camera DSLR Canon EOS 1100D dan Spesifikasi Lengkap. Ragam pilihan camera saat ini banyak ditawarkan di pasaran. Mengabadikan momen-momen penting dengan camera seperti sudah menjadi suatu kebutuhan dalam masyarakat modern masa kini. Beragam merk dan tipe camera banyak ditawarkan di pasaran. Sebagian memilih camera yang lebih ringkas seperti camera pocket, sebagian lainnya menghendaki kualitas gambar yang bagus dan memilih camera DSLR. Semua kembali kepada konsumen, menginginkan camera yang sepeti apa.
Camera yang menghasilkan gambar berkualitas identik dengan harganya yang selangit. Tetapi camera DSLR yang berharga mahal nampaknya dapat dibantah oleh Canon, salah satu perusahaan yang banyak menghasilkan camera-camera berkualitas namun tidak dibandrol harga selangit. Salah satu camera DSLR produksi canon adalah Canon EOS 1100D yang memiliki kualitas tinggi namun harga yang tidak mencekik dompet anda. camera ini sangat cocok bagi para fotografer pemula yang baru akan terjun ke dalam dunia fotografi.
Harga Camera Canon EOS 1100D
Banyaknya type camera dslr canon membuat konsumen bingung harus memilih yang mana, tetapi bagi anda yang baru di dunia fotografi dapat mencoba camera eos 1100d. Dengan harga yaitu Rp. 4.960.000 anda sudah dapat memilikinya.
Spesifikasi Camera Canon EOS 1100D
Fitur | Spesifikasi |
---|---|
Tipe | Canon EOS 1100D |
Warna | Hitam |
Berat (kg) | 3 |
Ukuran (L x W x H cm) | 12.99 x 9.97 x 7.79 cm |
Ukuran Layar (in) | 2.7 |
Megapiksel | 12.2 |
Fitur | HD Recording |
Garansi produk | 1 Tahun Garansi (Spare-part dan Servis) |
Input | USB |
Output | Component Video|Composite Video|3.5mm jack|USB|HDMI |
Resolusi Layar | 230000 dots |
Range Aperture Lensa | f/3.5-5.6 |
HDMI Port | Ya |
Tipe Baterai | Li-Ion |
Format Foto | JPEG, RAW, DPOF |
Ukuran File Foto | 4272 x 2848 |
Format Video | MOV |
Video HD | Ya |
Resolusi Video | 1280 x 720 |
Focal Length | 18 - 55mm |
Image Stabilization | Ya |
Tipe Layar | LCD |
ISO Range | 100-6400 |
Range Shutter Speed | 30 - 1/4000 detik |
Built in Flash | Ya |
Tipe Memory Card | SD/SDHC/SDXC |
Harga Harga Camera DSLR Canon EOS 1100D dan Spesifikasi Lengkap memiliki harga yang terjangkau tidak membuat camera ini mengorbankan kualitasnya. Dilengkapi dengan resolusi sebesar 12.2 Megapixel membuat anda dapat mengambil gambar dengan kualitas yang terjamin. Fitur yang dapat menganalisis untuk menemukan kombinasi yang sempurna dari shutter speed, aperture dan ISO juga dapat ditemukan di camera yang harganya terjangkau ini. Bentuknya yang dinamis pun membuat camera ini nyaman untuk digenggam dengan satu tangan. LCD seluas 2.7 inchi yang membuat anda dapat melihat hasil potret anda langsung dengan nyaman. Mampu merekam video HD juga merupakan salah satu keunggulan camera DSLR yang harganya terjangkau ini. Dan bila kamera di atas masih kurang dengan keinginan anda, lihat juga Harga Camera DSLR Canon EOS 650D.